Matematika Sekolah Menengah Atas Diketahui fungsi g(x) = cos (2x - 30) untuk 0°≤x≤ 180°, maka titik stasioner
maksimumnya adalah ....
A. (15°, -1)
B. (15.1)
C. (30°.1)
D. ( 105° 1)
E. (105° -1)​

Diketahui fungsi g(x) = cos (2x - 30) untuk 0°≤x≤ 180°, maka titik stasioner
maksimumnya adalah ....
A. (15°, -1)
B. (15.1)
C. (30°.1)
D. ( 105° 1)
E. (105° -1)​

Diketahui fungsi g(x) = cos (2x - 30) untuk 0°≤x≤ 180°, maka titik stasioner maksimumnya adalah (15,1) yang tertera pada opsi B

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui fungsi

g(x) = cos (2x-30) untuk 0°≤x≤ 180°

Ditanya

Titik stationer maksimum adalah...?

Jawab

Syarat titik stationer maksimum adalah g'(x) = 0,

maka

g(x) = cos (2x-30)

Diturunkan menjadi

g'(x) = - sin (2x-30)  

Disubstitusikan nilai g'(x) = 0

0 = - sin (2x-30)

Berdasarkan tabel tetapan sinus sin 0° = 0  maka

0 = 2x -30

2x =  30

x = 15

Subtitusikan kembali nilai x ke dalam fungsi g(x) .untuk mencari y

g(x) = cos (2x -30)

g(x) = cos (2(15) -30)

g(x) = cos 0°

Lihat nilai cos 0° pada tabel tetapan cosinus, maka

g(x) = 1

g(x) = y

y = 1

Maka jawaban yang benar dengan format (x,y) adalah (15,1) yang ditemukan pada jawaban B.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang titik stationer maksimum https://brainly.co.id/tugas/147129

#BelajarBersamaBrainly

[answer.2.content]